Belajar di Laboraturiumnya Allah
Pembelajaran aktif adalah salah satu prinsip pembelajaran yang dilakukan di SD Kreativa. Beberapa manfaat yang dapat diambil dari pembelajaran aktif ini adalah mampu memperluas ragam pengalaman belajar siswa, memanfaatkan kelebihan interaksi antara siswa dengan orang lain maupun dengan sumber belajar yang lain, serta memberi peluang berlangsungnya dialog dan pengalaman langsung. Setelah melakukan proses PEMILU untuk …